Namanya juga baru lulus SMA dan baru ingin melakukan pendaftaran kuliah. Pasti di antara kalian, masih ada yang bingung ketika menemukan istilah asing seperti fakultas, jurusan dan prodi. Nah, beberapa istilah tersebut, sudah pasti selalu muncul dalam dunia perkuliahan. Bagaimana ? Apa kamu sudah tak asing dengan istilah-istilah tersebut …
Semua Berita
Clash of Champions - University War in Indonesia !
Clash of Champions - University War in Indonesia ! Ajang kompetisi perang antar universitas, sebelumnya sudah ada terlebih dahulu di Korea dengan nama acara “ University War ( Elite League } “. Kini, ajang tersebut rupanya ada juga di Indonesia, dengan nama “ Clash of Champions “ by Ruang Guru. Dari awal …
Bukan Hanya UKT ! Inilah Sistem Penentuan yang Ada di Perguruan Tinggi
UKT menjadi biaya yang mana wajib dibayarkan tiap semesternya. Lalu, bagaimana cara penentuannya ? Apakah sistem dalam perguruan tinggi hanya itu saja ? Untuk tahu jawabannya, maka simak penjelasan singkatnya berikut ini! Apa Sebenarnya UKT Itu ? UKT memiliki kepanjangan dari Uang Kuliah Tunggal. Dimana telah masuk ke dalam biaya …
Untuk Jadi Kaya, Robert Kiyosaki Bocorkan 3 Pendidikan yang Dibutuhkan
Robert Kiyosaki, merupakan penulis terkenal dari buku “ Rich Dad, Poor Dad”, ia selalu berbicara mengenai pentingnya pendidikan finansial. Mengingat “ Poor Dad”-nya ini merupakan seorang guru berpendidikan tinggi dan “Rich Dad” yang dimaksud tak pernah menyelesaikan kuliah. Kiyosaki selalu menyatakan, …
6 Mahasiswa Universitas Tribuana Kalabahi Alor Sebulan Jadi Mahasiswa Tamu Unitomo
Sebanyak 6 mahasiswa program studi Teknologi Hasil Pertanian, Fakultas Pertanian dan Perikanan, Universitas Tribuana Kalabahi, Alor, Nusa Tenggara Timur, selama sebulan sejak Kamis (26/07) hingga Jum'at (24/08) akan menjadi mahasiswa tamu di Fakultas Pertanian Unitomo. Mereka didampingi dekan Fakultas Pertanian dan Perikanan …